Karir Megah
PT.Megah merupakan konglomerasi dari beberapa perusahaan yang bergerak di bidang grosir/ritel dan juga produksi.Visi kami adalalah untuk menjadi penyuplai terlengkap barang-barang hobi yang dibutuhkan masyarakat indonesia dengan kualitas yang baik dan harga terjangkau. Untuk menjangkau visi kami tersebut, kami memerlukan tim yang cakap dan supportive dalam segala aspek pekerjaan di perusahaan kami. Kami menjunjung tingii teamwork dan kenyamanan dalam suasana kerja
Temukan posisi pekerjaan yang sesuai dengan minat dan bakat yang anda miliki, raih kesempatan berkarir bersama kami!
Kirim lamaran anda ke rekrutmen.mkm@gmail.com
Posisi Pekerjaan | Open Date | Close Date |
Sales Person | 15 September 2020 | 15 Oktober 2020 |
Supervisor Sales Online | 15 September 2020 | 15 Oktober 2020 |
Admin Sales Online | 15 September 2020 | 15 Oktober 2020 |
Editor | 15 September 2020 | 15 Oktober 2020 |
Terima kasih sudah berlangganan